Analisis Penyebaran Penyakit Malaria Dan Kondisi Fisik Rumah Di Wilayah Kerja Puskesmas Anggut Atas Kecamatan Ratu Samban Kota Bengkulu

FEBRYANDA, FAZONY and Ali, Haidina and Widada, Agus and Adeko, Riang and Gazali, Moh (2017) Analisis Penyebaran Penyakit Malaria Dan Kondisi Fisik Rumah Di Wilayah Kerja Puskesmas Anggut Atas Kecamatan Ratu Samban Kota Bengkulu. Other thesis, Poltekkes Kemenkes Bengkulu.

[img] Text
BAB IV pemetaan fix.pdf

Download (122kB)
[img] Text
BAB IV pemetaan fix.pdf

Download (122kB)
[img] Text
BAB V pemetaan.pdf

Download (151kB)
[img] Text
BAB II pemetaan Fazoni fix.pdf

Download (323kB)
[img] Text
BAB I pemetaan.pdf

Download (102kB)
[img] Text
BAB III pemetaan.pdf

Download (303kB)

Abstract

Latar Belakang : Malaria adalah merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh plasmodium yang menyerang sel darah merah. Pada tahun 2015 di wilayah kerja Puskemas Anggut Atas terdapat 23 kasus malaria. Penelitian ini adalah untuk mengetahui penyebaran penyakit malaria di wilayah kerja Puskesmas Anggut Atas Kota Bengkulu melalui pemetaan. Metode : Jenis penelitian ini adalah analisis deskriptif. Pada penelitian ini di gunakan total sampling. Dengan jumlah sampel sebanyak 23 orang responden. Hasil : Hasil penelitian adalah penyebaran kasus malaria berpola berkelompok dengan nilai 0,92 NNI. Ventilasi rumah responden yang tidak terpasang kawat kasa sebanyak 69,5% dan yang terpasang kawat kasa sebanyak 30,4%. Langit-langit rumah responden yang hanya terpasang sebagian ruangan sebanyak 43,4% dan langit-langit yang terpasang di seluruh ruangan sebanyak 56,5%. Dinding rumah responden yang belum memenuhi syarat atau terdapat lubang atau celah-celah sebanyak 34,8% dan dinding rumah reponden yang rapat atau sudah memenuhi syarat sebanyak 65,2%. Saran : agar tenaga kesehatan menjalin komitmen kerja sama dengan masyarakat agar mengetahui cara mencegah penyakit malaria.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Malaria, Pemetaan, Kondisi Fisik Rumah
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Jurusan Sanitasi
Depositing User: mr Ponco Pratiknyo
Date Deposited: 25 Oct 2022 08:17
Last Modified: 25 Oct 2022 08:17
URI: http://repository.poltekkesbengkulu.ac.id/id/eprint/2236

Actions (login required)

View Item View Item